Selasa, 27 November 2018

Bisa Jadi Penyakit Serius, Ini 6 Tanda Penyumbatan di Pembuluh Darah


Penyumbatan pembuluh darah biasanya terjadi akibat penumpukan gumpalan darah. Kondisi ini bisa menjadi hal bagus jika terkait soal menghentikan pendarahan pada luka, namun terkadang juga bisa menyebabkan masalah. PT BESTPROFIT

"Saat gumpalan darah terbentuk di sistem yang lebih dalam, bisa menjadi sangat menyakitkan dan sangat berbahaya," kata Luis Navarro, MD, pemilik Vein Treatment Center di New York, dikutip dari Men's Health. BEST PROFIT

Gumpalan tersebut dinamai deep vein thrombosis (DVT). DVT menyebabkan aliran darah macet dan mengganggu kinerja organ-organ di tubuh. Lebih parah lagi jika DVT pecah dan menyebar ke organ lainnya, misal ke paru-paru yang akan menyebabkan embolisme paru di mana organ tubuh tidak akan mendapatkan pasokan oksigen dan darah yang dibutuhkan. BESTPROFIT

Sangat penting untuk mengenali gejala-gejalanya untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, seperti berikut ini:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar