Kamis, 22 April 2021

BEI Suspensi Saham CBMF dan UFOE Karena Naik Turun

 Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara atau suspensi perdagangan saham PT Cahaya Bintang Medan Furniture Tbk (CBMF) dan PT Damai Sejahtera Abadi Tbk (UFOE). Best Profit

Pembekuan dilakukan pada Senin (19/4) karena kedua saham mengalami fluktuasi yang signifikan. BEI menilai perlu untuk memberikan waktu kepada investor untuk mempertimbangkan keputusan investasi di kedua perusahaan. Bestprofit

"Penghentian sementara perdagangan saham tersebut dilakukan di pasar reguler dan pasar tunai dengan tujuan memberikan waktu yang memadai bagi pelaku pasar untuk mempertimbangkan secara matang berdasarkan informasi yang ada," jelas Kepala Divisi Pengawasan Transaksi Lidi M Panjaitan dalam keterbukaan, Senin (19/4). PT Bestprofit


Untuk diketahui, UFOE merupakan perusahaan yang bergerak di bidang ritel produk elektronik dan furnitur rumah tangga di bawah nama UFO Elektronika. Sedangkan CBMF adalah perusahaan bergerak di bidang perdagangan mebel, industri pengolahan, dan aktivitas jasa lainnya. PT Bestprofit Futures

Pada perdagangan Senin (19/4) pagi, UFOE yang baru melantai pada 1 Februari lalu terpantau meroket hingga 64 persen dalam sebulan terakhir dan bertengger di level 820 per saham.

Sementara CBMF yang tercatat di BEI pada 4 April 2020 lalu terus anjlok ke level 140 per saham pada Senin (19/4). Sebulan terakhir, saham terpantau terjun 69 persen.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar